Diduga Sekolah Swasta Ini Tilap Bantuan Bea Siswa, Orang Tua Siswa Nilai Tidak Transparan

Hukrim, Kampar, Top Ten415 kali dibaca

Lintas10.com (Rumbio) – Masyarakat Rumbio yang anaknya menimba ilmu di salah satu sekolah swasta mengeluhkan dengan cara pihak sekolah yang memberikan bantuan siswa miskin justru diduga tidak transparan hal itu seperti yang dialami oleh para siswa. MTS Al-Isalam di Desa Rumbio Kecamatan Kampar, dimana bantuan siswa miskin dikelola langsung pihak Sekolah.

Salah satu orang tua siswa mengeluhkan hal tersebut kepada media ini,anaknya yang mendapatkan bantuan Siswa Miskin (BSM) hanya menandatangani angka-angka saja.

” Kami tidak pernah diundang pihak sekolah atas pengunaan dana bantuan tersebut,”Kata Orang tua Siswa yang tak mau disebutkan namanya.

Sementars itu Kepala Sekolah MTS AL-Islam Rumbio,Kamis (4/2/16). Drs Syafri,M.Pd.I tidak mau dikompermasi atas Hal ini.malahan amarahnya memuncak ketika ditanya soal pengunaan dana tersebut.

“Kasi pendidikan Madrasa Muhammad Yamin,S.Ag. Tidak berada ditempat saat waratawan melakukan krapikasih.,”pak kasih lagi dinas luar pak,”Salah seorang staffnya.

Hari senin saja bapak kemari lagi,muda-mudahan pak kasih sudah pulang dari rakor pekan baru.

Kasubag TU Kemanag H Muhammad Hakam,M,Ag.Mengatakan seharusnya kepala sekolah mensti mempuyai etitut yang baik,apa lagi ketika kawan-kawan media melakukan kompermasi.

“Kompermasi yang dilakukan oleh kawan-kawan media berarti kawan-kawan media tersebut bukan hanya mendengar dari salah satu pihak dan agar berita yang disajikan berimbang,” Tandas Muhammad Hakam.(Abi)

Baca Juga:  Wabup Siak Lounching Taman Teknologi Pertanian di Muara Kelantan Mandau

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.