Menurutnya, foto tersebut adalah foto sebelum spanduk diturunkan oleh oknum yang berkeberatan. Keributan terjadi karena spanduk dilepas oleh penyewa kios dan dibuang ke tong sampah. Mengakibatkan pemasang spanduk tersinggung karena kedua orang ini saling mengenal. Dan sebelumnya sudah terjadi gesekan sesama penyewa bangunan.
Spanduk sekarang posisi tidak terpasang lagi kata dia. (Ly).