Di Dishub Kota Medan diduga ada Praktik Calo Penerimaan Honorer dengan Mahar Uang 80 Juta Rupiah

lintas Daerah1,621 kali dibaca

“Pagi bang… kami masih acara… ijin ke sekretaris atau kepegawaian aja bang,” katanya, Jumat (04/02/2022).

Melalui Sekretaris Dishub ditemui diruang kerjanya, Budi menerangkan bahwa Myr tidak bertugas dikantor melainkan dilapangan kata Budi. Ia menambahkan bahwa Dishub tidak pernah ada penerimaan pekerja kata dia.

” Myr tidak ada disini ada di Jalan, tidak pernah ada penerimaan pekerja disini apalagi memungut uang seperti itu, itu urusan pribadi si Myr,” bantah Budi mengakhiri. (Ly).

Baca Juga:  Assisten Intelijen KEJATI Riau gelar silaturahmi dengan 63 Kepala Sekolah di INHU

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

1 komentar